Utilization Of Village Potential Resources Through The Fermentation Process Of Coffee Husk Waste As An Alternative To Cow Feed In Kutorembet Village, Pekalongan
DOI:
https://doi.org/10.52490/malikal-shalih.v3i2.4213Keywords:
Coffee Skin Waste, Fermented Feed, Feed Management, SilageAbstract
Desa Kutorembet merupakan salah satu desa yang berada di Kec. Lebakbarang, Kabupaten Pekalongan yang Sebagian besar Masyarakatnya bermata pencaharian sebagai peternak dan petani. Permasalahan dalam sistem peternakan pada Desa Kutorembet saat ini adalah masih banyak peternak yang hanya memanfaatkan rumput liar sebagai pakan ternak tanpa mengetahui nutrisi dari pakan tersebut. Mahasiswa UIN K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan dan Dosen memperkenalkan salah satu alternatif pakan untuk meningkatkan daya simpan dan kandungan nutrisinya yakni dengan melakukan pengolahan Fermentasi Pakan Ternak dengan Campuran Limbah Kulit Kopi. Fermentasi pakan ternak menjadi salah satu langkah cerdas untuk menanggulangi kekurangan cadangan makanan bagi hewan ternak saat musim kekeringan (kemarau). Pelatihan akan dilakukan di Balai Desa Kutorembet yang terletak di Dukuh Krajan. Pelatihan diawali dengan penyuluhan kemudian dilanjutkan dengan praktik pembuatan fermentasi (silase) serta evaluasi. Terdapat 20 Peternak menjadi peserta pelatihan. Hasil fermentasi dengan campuran limbah kulit kopi yang di buat memiliki kualitas yang baik, terlihat dari warna rumput tidak berubah, aroma tidak busuk (khas silase), tekstur tidak lembek (kering), dan tidak berjamur.
References
Akbarurrasyid, M., Prajayati, V. T. F., Sofian, A., Sudinno, D., Prama, E. A., Astiyani, W. P., & Kristiana, I. (2024). PEMANFAATAN SILASE DAUN KELOR (Moringa oleifera) DALAM FORMULASI PAKAN TERHADAP EFISIENSI NUTRIEN DAN PERTUMBUHAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus). Jurnal Perikanan Unram, 13(2). https://doi.org/10.29303/jp.v13i2.539
Arisandi, I., Gunawan, A., & Djaya, S. (2024). SUBTITUSI EMPULUR SAGU FERMENTASI DALAM RANSUM TERHADAP PRODUKSI TELUR BURUNG PUYUH UMUR 50-99 HARI. Kandang : Jurnal Peternakan, 7(1). https://doi.org/10.32534/jkd.v7i1.210
Effendi, A., Laily, N., Wahyudi, N., & Umam, M. H. (2022). Metodologi Pengabdian Masyarakat.
Hidayah, H., Ardianti, R., Geralda, A. Y., & Musa, K. A. E. (2023). ANALISIS PROTEIN PADA BEKATUL PADA BERAS KETAN HITAM MENGGUNAKAN METODE SPEKTROMETRI MASSA : TINJAUAN LITERATUR. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(4). https://doi.org/10.31004/jkt.v4i4.22367
Nainggolan, R., Akhiruddin, A., & Benar, B. (2022). Penerapan Teknolgi Tepat Guna Mesin Pencacah Serbaguna untuk Peternak Kambing di Dusun II Sei Nagalawan Serdang Bedagai. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 2(2). https://doi.org/10.52436/1.jpmi.492
Parhusip, A., & Sherly. (2023). FERMENTASI BAWANG PUTIH DENGAN Rhizopus oryzae DAN Lactobacillus bulgaricus SEBAGAI PENGAWET PANGAN. Jurnal Pengolahan Pangan, 8(2). https://doi.org/10.31970/pangan.v8i2.109
Pratama, S. M., Resthu, M., Mariana, E., Nasrullah, N., Koesmara, H., & Fatmala, N. (2023). Pelatihan Pembuatan Silase Berbahan Hijauan Untuk Pakan Ternak Kambing Perah di Desa Meunasah Mon, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar. Peternakan Abdi Masyarakat (PETAMAS), 3(1). https://doi.org/10.24815/petamas.v3i1.32835
Purnamasari, L., Basuki, B., Khasanah, H., & Sari, V. K. (2023). PENGUATAN PEMBIBITAN SAPI POTONG LOKAL MELALUI INTRODUKSI HIJAUAN MAKANAN TERNAK DI DESA KLABANG, KECAMATAN TEGALAMPEL, BONDOWOSO. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 7(1). https://doi.org/10.31764/jpmb.v7i1.13381
Putri, K. A., Erwanto, E., Farda, F. T., Muhtarudin, M., Tantalo, S., Noer, I., & Hasiib, E. A. (2024). EVALUASI JENIS DAN KUALITAS PAKAN SAPI POTONG PETERNAK RAKYAT DI DESA ASTOMULYO, KECAMATAN PUNGGUR, KABUPATEN LAMPUNG TENGAH. Jurnal Riset Dan Inovasi Peternakan (Journal of Research and Innovation of Animals), 8(1). https://doi.org/10.23960/jrip.2024.8.1.059-066
Salsabila, A. D., Tanuwiria, U. H., & Tasripin, D. S. (2024). PENGARUH PAKAN SUPLEMEN TERHADAP KONSUMSI, KECERNAAN DAN EFISIENSI PRODUKSI SUSU SAPI PERAH LAKTASI DI KELOMPOK TERNAK BOJONG KAWUNG PASIR JAMBU. JANHUS Jurnal Ilmu Peternakan Journal of Animal Husbandry Science, 7(2). https://doi.org/10.52434/janhus.v7i2.2970
Timbuleng, N., Naharia, O., Gedoan, S. P., Mokosuli, Y. S., Rahardiyan, D., & Moko, E. M. (2024). Biodegradasi Bioplastik Berbahan Dasar Pati Daluga (Cyrtosperma merkusii) dengan Cellulose Nano Crystal sebagai Agen Reinforcement sebagai Dasar Pengembangan Food Packaging. JST (Jurnal Sains Dan Teknologi), 12(3). https://doi.org/10.23887/jstundiksha.v12i3.67917
Wahid, M. A., Usfah, A., & Rohman, A. (2024). Inovasi Pemanfaatan Limbah Janggel Jagung Sebagai Bahan Tambah Untuk Pakan Fermentasi Ternak Kambing. Madaniya, 5(1). https://doi.org/10.53696/27214834.756
Zullaikah, S., Jannah, A., Pramujati, B., Prasetyo, E. N., Mahfud, M., Ni’mah, H., Haryanto, H., Sukadri, H., Efendiy, A. P., Hajar, A. S., Iftitah, A. N., Maulana, A., Akbar, C. F., Noerhidayat, D. T., Shodiq, K. S. R., Angeline, K. G., Fijianti, N. S., Handayani, R. N., & Wati, S. I. R. (2023). Produksi Pakan Komplit Kambing dan Domba dari Fermentasi Limbah Pertanian. Sewagati, 7(5). https://doi.org/10.12962/j26139960.v7i5.627
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Husni Awali; M. Alfaynanur Rifqi; Nurul Fateha; Irmania; Khafidhoh Syahbid ; Maulina Ulfanur; Adibah Husnaa Rihadatul Aisy

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright Notice
Authors who publish this journal agree to the following conditions:
The author has the copyright and entitles the journal to the first publication with works that are licensed simultaneously under the Creative Commons Attribution CC BY- SA License which allows others to share their work with the recognition of the authorship of the work and initial publications in this journal.
The author can make separate additional contract agreements for the non-exclusive distribution of published journal versions of the work (for example, posting them to the institutional repository or publishing them in a book), with recognition of the initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their websites) before and during the delivery process because it can lead to productive exchanges, as well as quotes that are earlier and larger than published works



