DIGITAL FINANCIAL LITERACY AMONG RECIPIENTS OF THE FAMILIY HOPE PROGRAM ASSISTANCE FUNDS

Authors

  • nanda safarida IAIN Langsa
  • raudhatul jannah
  • noviandy

Keywords:

Keuangan Digital, Literasi , Penerimaan Manfaat PKH

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat literasi dan efektifitas penerapan digital finance pada masyarakat penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Penelitian ini adalah jenis penelitian lapangan (field research) dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara dengan Kepala Desa Meunasah Teungoh, sembilan orang  orang penerima manfaat PKH di Gampong Meunasah Teungoh dan satu orang Pendamping PKH. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat penerima manfaat PKH belum memiliki literasi digital finance yang memadai. Hal tersebut terutama ditunjukkan pada tahap pencairan dana bantuan. Dalam proses pencairan dana PKH yang dilakukan setiap 3 bulan sekali atau 4 kali pencairan dalam setahun, penerima manfaat PKH sama sekali tidak pernah melakukan transaksi melalui mesin ATM dan tidak pernah berhubungan langsung dengan pihak Bank. Ini terjadi karena adanya keringanan untuk dapat diwakilkan kepada pihak lain yang dalam hal ini sering dipercayakan kepada pendamping PKH. Akibatnya penerima dana bantuan PKH sangat bergantung pendamping PKH. Peraturan dan kebijakan pemerintah terhadap penyaluran dana bantuan PKH melalui bank dan keberadaan pendamping PKH merupakan salah satu upaya untuk literasi digital finance kepada masyarakat penerima bantuan PKH. Namun, di lain pihak keringanan yang diberikan melalui pencairan dengan perwakilan kepada pihak lain dan kurangnya sosialisasi penggunaan digital finance berakibat pada tidak efektifnya penerapan digital finance pada masyarakat penerima bantuan sosial PKH di Gampong Meunasah Teungoh.

References

Akbar, Muh., & Mukhaer Pakkanna. (2023). The Role of the Family Hope Program (PKH) in Enhancing Family Literacy and Financial Management from the Perspective of Islamic Economics. Kontingensi: Jurnal Ilmiah Manajemen, 11(2). https://doi.org/10.56457/jimk.v11i1.416

Andita, V., & Endah Budiastuti. (2023). Pelatihan Peningkatan Kemampuan Pengelolaan Keuangan & Perencanaan Usaha pada KPM PKH. SOCIRCLE : Journal Of Social Community Services, 2(1), 23–27. https://doi.org/10.58468/socircle.v2i1.10

Anggraeni, Ni Made Savitri & Yasa Ni Nyoman Kerti. (2012) E-Service Quality Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Dalam Penggunaan Internet Banking. Jurnal Keuangan dan Perbankan, 16(2). https://doi.org/10.26905/jkdp.v16i2.1072

Anggraeni, Fitria Nur. (2018). Kesiapan Penggunaan Uang Elektronik Sebagai Fasilitas Penyaluran Dana Program Keluarga Harapan. Economic Development Analysis Journal. 6(1) https://doi.org/10.15294/edaj.v6i1.22199

Budiman, I. (2021b). The islamic perspective on the improvement of family economy in the new normal. Samarah, 5(1). https://doi.org/10.22373/sjhk.v5i1.8389

Bungin, Burhan, Metodologi Penelitian: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya, Jakarta: Prenada Media Group, 2015

Bungin, Burhan, Metodologi Penelitian Sosial Dan Ekonomi, Jakarta: Kencana, 2013

Fahriansah, Safarida, N., & Midesia, M., (2023). Buy Now, Think Later: Impulsive Buying Behaviour among Gen Z in Indonesia. Share: Jurnal Ekonomi Dan Keuangan Islam, 12(2). http://dx.doi.org/10.22373/share.v12i2.17453

Kamal, S. et al. (2022). Is Loan Shark an Alternative? The Intentions to Take a Loan from Loan Sharks in Indonesia. Shirkah: Journal of Economics and Business, 7(2). http://doi.org/10.22515/shirkah.v7i2.487

Kamal, S., Berakon, I., Hamid, A. and Muttaqin, Z. (2023). How do muzakki pay professional zakat? (the qualitative inquiries using the Bloom model. Journal of Islamic Marketing, 15(3). https://doi.org/10.1108/JIMA-02-2022-0046

Khadafi, Rizal dan Dyah Mutiarin. (2017) “Efektivitas Program Bantuan Keuangan Khusus Dalam Mengentaskan Kemiskinan Di Kabupaten Gunungkidul”, Journal of govermance and public policy, 4 (2) https://doi.org/10.18196/jgpp.v4i2.2993

Mahaeni Aain i, “Evaluasi Program-Program Pengentasan Kemiskinan Di Provinsi Bali”, Jurnal Kependudukan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Vol. X No.1, Juli 2014

Marlina, 2018. Digitalisasasi Bank Terhadap Peningkatan Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Bank. Jurnal Ilmiah Inovator, 7 (1) https://doi.org/10.32832/inovator.v7i1.1458

Hasbar Mustafa, Wijaya Agung,“Efektivitas Pemungutan Pajak Bumi Dan Bangunan Perdesaan Perkotaan (PBB-P2) Dengan Pendekatan Strategy SWOT Analysis Di Kabupaten Enrekang”, E-Jurnal, 2016

Imelda, Tri; Mahmudah, Nurul; Liberty, Liberty. Analisis Strategi Pemasaran Bank Syari'ah Berbasis Digital Fintech Terhadap Pelayanan Nasabah Bank Muamalat Kcp Metro. FINANSIA : Jurnal Akuntansi dan Perbankan Syariah, [S.l.], v. 4, n. 2, doi: https://doi.org/10.32332/finansia.v4i2.3061

Lestari, Putri; Liberty, Liberty; Sunarwan, Aisyah. Analisis Swot Digital Banking Di Bri Syariah Kcp Tulang Bawang Barat. FINANSIA : Jurnal Akuntansi dan Perbankan Syariah, [S.l.], v. 4, n. 1. doi: https://doi.org/10.32332/finansia.v4i1.3045.

Noor, Munawar, (2014). Penanggulangan Kemiskinan Di Indonesia (Studi Tentang Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perkotaan Di Kota Semarang), Jurnal Ilmiah Serat Acitya, 3(1). http://dx.doi.org/10.56444/sa.v3i1.127

Otoritas Jasa Keuangan. (2021). Strategi Nasional Literasi Keuangan Indonesia. In Otoritas Jasa Keuangan. http://www.ojk.go.id/id/berita-dankegiatan/publikasi/Pages/Strategi-Nasional-Literasi-Keuangan-Indonesia2021-2025.aspx

Pariyanti, Eka. (2023). Peningkatan Literasi dan Pengelolaan Keuangan Keluarga pada Ibu Rumah Tangga Penerima Bantuan PKH. SOCIRCLE : Journal Of Social Community Services, 2(2). https://doi.org/10.58468/socircle.v2i1.7

Parni Mai, Nurman S. (2018). Pemanfaatan Dana PKH oleh Masyarakat Kurang Mampu di Kanagarian Alahan panjang Journal of Civic Education, 1(1) http://doi.org/ 10.24036/JCE.V1I4.305

Pasapan, Desi Ratnasari, Dina Ramba, Mince batara, Adrew Ridow Johanis M. (2023). Pengaruh Locus Of Control Dan Financial Knowledge Terhadap Personal Financial Management Behavior Masyarakat Penerima Bantuan PKH Kecamatan Tondon. JED (Jurnal Enterpreneur Digital), 1 (1)

PUSWANTI, Teresia; NASRULLAH, Muhammad. Pengaruh Instrumen Moneter Syariah dan Alat Pembayaran Non Tunai Terhadap Money Supply di Indonesia. FINANSIA : Jurnal Akuntansi dan Perbankan Syariah, [S.l.], v. 3, n. 1. doi: https://doi.org/10.32332/finansia.v3i1.1727

Safura, Nurul. Pengaruh Literasi Keuangan, Gaya Hidup Pada Perilaku Keuangan Pada Generasi Milenial, 2020, prisma platform riset mahasiswa akuntansi.vol 1, No.2

Sandra, J. “Measuring financial Literacy”. The Journal of Consumer Affairs.2015, Vol. 44 No. 2.

Suharsaputra, Uhar, Metode Penelitian kuantitatif kualitatif Dan Tindakan, Bandung: PT Refika Aditama, 2012

Sulistyono, S. W., Suliswanto, M. S. W., Dewa, P. K., Santosa, S., & Astina, C. (2022). Revenue optimization strategy through digitizing retribution parking in Kota Batu. Journal of Revenue and Pricing Management, 21(4). https://doi.org/10.1057/s41272-021-00333-y

Umar, Husen. Metode Riset Komunikasi Organisasi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2015

Willdane, Arief & Ika Korika Swasti. (2023). Sosialisasi Manajemen Finansial Untuk Meningkatkan Efektivitas Pengeluaran Penerima Manfaat Bantuan Sosial PKH Warga RW 7 Kelurahan Pacarkembang Kecamatan Tambaksari Kota Surabaya. Cakrawala: Jurnal Pengabdian Masyarakat Global, 2(3), 142–148. https://doi.org/10.30640/cakrawala.v2i3.1358

Yudha, Hafid Nur & Jaka Isgiyarta. (2015). Analisis Pengaruh Persepsi Nasabah Bank Terhadap Internet Banking Adoption (Studi Pada Nasabah Perbankan Yang Menggunakan Internet Banking Di Kota Surakarta)”, Diponegoro Journal Of Accounting, Semarang, 4 (4).

Yusuf, Yusuf; Sudiarti, Sri; Harahap, Muhammad Ikhsan. Transaksi Uang Elektronik E-Martabe Ditinjau Dari Fiqh Muamalah Pada Bank Syariah. FINANSIA : Jurnal Akuntansi dan Perbankan Syariah, [S.l.], v. 5, n. 2. doi: https://doi.org/10.32332/finansia.v5i2.5460

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

safarida, nanda, jannah, raudhatul, & noviandy. (2024). DIGITAL FINANCIAL LITERACY AMONG RECIPIENTS OF THE FAMILIY HOPE PROGRAM ASSISTANCE FUNDS. AT-TIJARAH: Jurnal Penelitian Keuangan Dan Perbankan Syariah, 6(1), 38–58. Retrieved from https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/at-tijarah/article/view/3014