Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat <p><strong>Ar-Riyadhiyyat: Jurnal Pendidikan Matematika</strong> is a peer-reviewed scholarly, open-access online journal published annually in <em>January and July</em>.</p> <p><strong>Ar-Riyadhiyyat: Jurnal Pendidikan Matematika</strong> welcomes any papers on mathematics education. Specifically, it focuses on<strong> learning methods, mathematical technology, ethnomathematics, mathematics, Islamic integration, applied mathematics, and mathematics students' social life</strong>. The journal is published by Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe in collaboration with Asosiasi Dosen Matematika.</p> <p>E-ISSN: 2775-8990 | P-ISSN: 2774-2865</p> en-US jurnalarriyadhiyyat@iainlhokseumawe.ac.id (Ar-Riyadhiyyat: Jurnal Pendidikan Matematika) nurulakmal@iainlhokseumawe.ac.id (Nurul Akmal) Wed, 31 Jul 2024 09:27:15 +0000 OJS 3.3.0.8 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Pola Pemikiran Matematika Tradisional dalam Tata cara “Meugoe” Masyarakat Aceh: Studi Etnomatematika https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2957 <p>Penelitian ini mengeksplorasi penggunaan etnomatematika dalam aktivitas pertanian sawah (<em>meugoe</em>) di kabupaten Aceh Utara. Etnomatematika merupakan aplikasi matematika dalam konteks budaya lokal memainkan peranan vital dalam berbagai kegiatan pertanian masyarakat Aceh, mulai dari pengukuran lahan, penyiapan bibit, hingga proses panen. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan etnografi. Langkah -langkah penelitian ini meliputi observasi, wawancara dengan informan budaya (petani local), analisis dokumentasi terkait praktik-praktik pertanian tradisional Aceh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa petani di Aceh mengimplementasikan berbagai konsep matematika secara intuitif, seperti perbandingan, pengukuran, dan perhitungan area, yang terintegrasi dalam aktivitas sehari-hari mereka. Penelitian ini mengungkapkan bahwa matematika, sebagai bahasa universal, memiliki aplikasi yang kaya dan beragam di dalam kegiatan pertanian tradisional Aceh, memberikan wawasan baru dalam pendekatan pembelajaran matematika yang kontekstual dan bermakna.</p> Nur Azmi Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2957 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000 Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Terintegrasi Islam https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2825 <p><em>Mathematics is very close to Islamic schools, so students are required to understand and master mathematics in order to optimize their devotion to Allah SWT. Learning in Islamic schools should be carried out in an Islamic manner and students should be able to solve mathematical problems. For this reason, Islamic integrated mathematical problem solving questions are needed in learning. This research aims to determine students' mathematics problem solving abilities (KPM) in solving Islamic integrated mathematics problems in class IV.B SDIT Haji Djalaluddin. The type of research used is descriptive research carried out using a quantitative approach. The subjects in this research were all class IV.B students at SDIT Haji Djalaluddin. The data collection used by researchers during research is by using test questions. The instrument used in this research is the Islamic Integrated Mathematics KPM test questions. Based on the KPM test, students in working on integrated Islamic mathematics questions in answering 3 problem solving questions can be seen in the form of a percentage for each question, namely for question number 1 it is 66.80% with good criteria, for question number 2 it is 54% with sufficient criteria. , for question number 3 it is 52.80% with less criteria.</em></p> Rani Asna, M. Imamuddin, Tasnim Rahmat, Pipit Firmanti Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2825 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Penerapan Problem Based Learning (PBL) Terhadap Keterampilan Abad 21 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2900 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh penerapan model <em>Problem-Based Learning</em> (PBL) terhadap keterampilan abad 21 yang terdiri dari berpikir kritis, komunikasi, berpikir kreatif dan kolaborasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode <em>systematic literature review</em> yang terdiri dari beberapa tahap. Tahap pertama adalah perencanaan, di mana topik yang akan dibahas ditentukan serta kriteria artikel yang akan digunakan ditetapkan. Tahap kedua adalah pelaksanaan, yang melibatkan proses pencarian, pemilihan artikel, dan sintesis data. Tahap ketiga adalah pelaporan. Berdasarkan kajian terhadap 25 artikel nasional, 7 artikel membahas tentang 4C (<em>Critical Thinking, Communication, Creative Thinking,</em> <em>Collaboration</em>), 3 artikel membahas tentang keterampilan berpikir kritis, 3 artikel membahas tentang keterampilan kolaborasi dan 2 artikel membahas tentang keterampilan berpikir kreatif sehingga ditemukan bahwa penerapan model PBL adalah solusi yang bisa digunakan untuk meningkatkan keterampilan abad 21. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model PBL dapat meningkatkan keterampilan berpikir kritis, komunikasi, kreativitas, dan kolaborasi. Temuan ini mengindikasikan bahwa PBL adalah metode yang efektif dalam mengembangkan keterampilan esensial untuk menghadapi tantangan abad 21.</p> Muliana, Mutia Fonna, Hayatun Nufus Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2900 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000 Analisis Kemampuan Literasi Statistik Siswa MTs Ditinjau dari Gaya Belajar https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2652 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan literasi statistik siswa MTs ditinjau dari gaya belajar. Subyek penelitian melibatkan siswa kelas VIII-1 MTsN 2 Kota Lhoseumawe sebanyak 17 siswa, 3 siswa diantaranya dipilih sebagai subjek wawancara yaitu 1 siswa untuk setiap jenis gaya belajar. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan menggunakan instrumen angket untuk mengklasifikasikan siswa berdasarkan gaya belajar, tes uraian dan wawancara semi terstruktur untuk menganalisis kemampuan literasi statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 17 siswa kelas VIII-1 diperoleh bahwa 7 siswa memiliki gaya belajar auditori, 4 siswa memiliki gaya belajar visual, 4 siswa memiliki gaya belajar kinestetik, dan 2 siswa memiliki gaya belajar auditori dan kinestetik. Subjek auditori mampu mengetahui informasi yang disajikan dalam soal dengan baik, mampu menafsirkan data dan mengambil keputusan, namun pada saat mengkomunikasikan subjek auditori tidak memberikan jawaban pernyataan yang benar. Subjek visual mampu mengetahui informasi yang disajikan dalam soal dengan baik dan benar, mampu menafsirkan data tabel ke diagram batang dan memberikan kesimpulan yang tepat, dan mampu menyajikan proses pengolahan data dari bentuk diagram. Subjek kinestetik mampu menyajikan data atau informasi dalam soal dengan baik, mampu menafsirkan data dan mengambil kesimpulan, dan mampu mengkomunikasikan data yang baik. Kondisi seperti ini menunjukkan bahwa siswa dengan berbagai kecenderungan belajar yang berbeda memerlukan layanan belajar yang berbeda, misalnya modifikasi model pembelajaran.</p> Rizki Fitri, Khairiani Khairiani, Nuraini Nuraini Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2652 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000 Diagnostik Kesulitan Belajar Matematika Siswa Pada Materi Operasi Hitung Penjumlahan dan Pengurangan https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/755 <p><em>This research was conducted at SDN 28 Pakkita, which is in Salohe, Kec. East Sinjai, Kab. Sinjai, Prov. South Sulawesi. The purpose of this study was to describe students' learning difficulties in mathematics about addition and subtraction of integers. This research method is descriptive qualitative research method. The subjects in this study were two third grade students of SDN 28 Pakkita. The data collection techniques used in this study were observation, diagnostic tests, and interviews. The results of this study indicate that the subject already understands the concept of addition operations by storing and subtracting by borrowing but the subject is less careful in working on the questions given while the learning difficulties experienced by subjects are difficulties in counting so that subjects have difficulty in working on the questions. given question. Efforts are made to overcome learning difficulties experienced by students, namely teachers need to understand the characteristics of their students and provide motivation so that they can have a passion for learning mathematics. and Efforts that parents can do at home are to guide and train children so that they can master little by little the material being taught, especially at school.</em></p> Ninik Astuti, Firdaniati Umar, Resky Handayani, Nurjannah Nurjannah Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/755 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000 Analisis Miskonsepsi Operasi Penjumlahan Pecahan Siswa SD Kelas 5 Nisam Antara Aceh Utara https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2963 <p><em>The purpose of this study was to determine the misconceptions of 5th-grade students in solving fraction addition problems. This type of research is descriptive qualitative. The research sample consisted of 30 grade 5 students in elementary schools in Nisam Antara sub-district, North Aceh. Students were selected based on the characteristics of moderate and low ability levels. To obtain data, through tests and interviews with each research subject. Based on the results of the study, there are several misconceptions in solving problems about fraction addition operations, namely: 1) students' inability to understand the concept of fraction addition, 2) teachers' informal way of teaching and presentation of teaching materials that pay less attention to student involvement, 3) lack of motivation level, response and focus of students when learning fraction addition operation and, 4) lack of understanding of prerequisite material of fraction addition operation, 5) students who have not been able to equalize the denominator, and do not know the concept of fraction addition operation.</em></p> Asmaul Husna, Rahmat, Samsul Bahri, Suci Aulia Safira Copyright (c) 2024 Ar-Riyadhiyyat: Journal of Mathematics Education https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://journal.iainlhokseumawe.ac.id/index.php/arriyadhiyyat/article/view/2963 Wed, 31 Jul 2024 00:00:00 +0000